FIBER OPTIK/FO
•Pengertian Fiber Optic
kabel Fiber Optik adalah jenis kabel yang berfungsi mengubah sinyal listrik menjadi cahaya dan mengalirkannya dari satu ke titik yang lain.
fiber optic atau serat optik adalah jenis kabel yang bahannya terbuat dari serat kaca dan mempunyai kecepatan tranfer data yang tinggi, kabel fiber optic atau serat optik umumnya digunakan oleh penyedia layanan internet (ISP) untuk terhubung ke backbone NAP (Network Access Provider).
Fiber Optik terbuat dari serat kaca dan bentuknya panjang dan tipis serta berdiameter sebesar rambut manusia. Serat kaca ini merupakan serat yang dibuat secara khusus yang terbuat dari bahan kaca murni dan kemudian diproses menjadi sebentuk gulungan kabel agar dapat digunakan untuk melewati data yang ingin dikirim atau diterima
•Jenis jenis Fiber Optic
a.Kabel Fiber optik multimode adalah
Kelebihan
- Memiliki kecepatan dengan transmisi yang lebih tangguh, ini karena menyediakan kapasitas yang mencapai 1 GB/ detik.
- Bisa mentransmisikan sebuah data yang menyesuaikan dengan jarak cukup jauh.
Memiliki ukuran yang lebih fleksibel dan sangat kecil.
-Tak mudah konsleting yang mengakibatkan kebakaran, karena fiber optik tidak memiliki aliran listrik.
-Tahan karat, karena bahannya berasal dari plastik dan kaca.
Kekurangan
- Biaya instalasi dengan perawatan yang lebih mahal, jika dibandingkan dengan kabel yang lain.
- Membutuhkan suatu sumber daya cahaya yang lebih kuat.
- Kabel wajib dipasang pada jalur yang berbelok, dengan memaksimalkan kecepatan serta kelancaran dalam transmisi cahaya.
b.Kabel Fiber optik Single mode
Kelebihah
- mengirimkan sinar laser
inframerah yang memungkinkan hanya satu mode menyebarkan cahaya melalui inti pada suatu waktu.
- memiliki kapasitas lebih besar pada saat
mentransmisikan informasi
Kekurangan
- diameter core terlalu kecil sehingga membuat penyambungan cahaya pada core akan menjadi lebih rumit,
pembangunan yang rumit dan biaya yang lebih mahal.
- inti yang lebih kecil (berdiameter
0.00035 inch atau 9 micron)
•Bagian bagian Fiber Optic
Struktur Fiber optik terdiri dari beberapa susunan yaitu Cladding, Core, dan Buffer Coating. Core atau inti merupakan serat kaca yang tipis menjadi media cahaya berjalan, sehingga pengiriman cahaya dapat dilakukan.
a.Bagian Inti (Core)
-terbuat dari bahan kaca dengan diameter yang sangat kecil.
-memiliki diameter sekitar 2 µm-50 µm
(tergantung dari jenis serat optiknya).
-Ukuran core berpengaruh besar terhadap kualitas dan kemampuan dari sebuah kabel fiber optik.
-Fungsi sebagai tempat berlangsungnya perambatan cahaya dari satu ujung ke ujung kabel lainnya, sehingga proses pengiriman cahaya dapat dilakukan.
b.Bagian Cladding
Bagian cladding adalah bagian pelindung yang langsung menyelimuti serat optik.
-ukuran cladding berdiameter 5 µm sampai 250 µm.
-Indeks cladding ini lebih kecil dari core, hubungan indeks bias antara core dan cladding
-Cladding terbuat dari bahan silikon,bahannya beda dengan bagian core
-Fungsi sebagai pemandu gelombang
cahaya73 yang merefleksikan semua cahaya tembus kembali kepada core.
-Berkat cladding inilah cahaya dapat
merambat dalam core serat optik.
c.Bagian Coating/Buffer
-Coating adalah mantel dari serat optik yang berbeda dari cladding dan core.
-terbuat dari bahan plastik yang elastis.
-berfungsi sebagai lapisan pelindung dari semua gangguan fisik yang mungkin terjadi
-Coating memiliki warna yang beragam untuk mempermudah dalam penyusunan urutan core.
d.Bagian Strengtlt Member dan Outer Jacket
-bagian yang sangat penting, karena
menjadi pelindung utama dari sebuah kabel fiber optik
- lapisan strength member dan outer jacket adalah bagian terluar dari fiber optik yang melindungi inti kabel dari
berbagai gangguan fisik secara langsung.
•Kelebihan Fiber Optic
Ada beberapa kelebihan Fiber optik antara lain:
1. Kapasitas (bandwidth) yang besar dalam mentransmisi informasi yang ada memiliki kecepatan yang tinggi, hingga mencapai beberapa gigabit/detik.
2. Sinyal degradasi lebih kecil,tidak terpengaruh pada gelombang elektromagnetik dan frekuensi radio Karena terbuat dari kaca dan plastik murni.
3. Ukurannya kecil, ringan, Lebih tipis dan Fleksibel : mempunyai diameter yang lebih kecil daripada kabel tembaga sehingga memudahkan suplai dan pemasangan.
4. Murah jika membandingkannya dengan banyaknya daya transmisi dari kabel tembaga Kapasitas lebih besar
5. Serat optik aman, Tidak mudah terbakar : tidak mengalirkan listrik.
•Kekurangan Fiber Optic
1. Memerlukan perawatan dan perlakuan yang sangat hati-hati karena kabel optik terbuat dari bahan dasar kaca. Kabel optik juga mudah patah dan mengalami gangguan transmisi jika terjadi pembengkokan (bending).
2. Dalam beberapa kasus, memerlukan waktu restorasi atau perbaikan penyambungan yang lama tergantung tingkat kesulitan di medan.
3. Alat-alat dan perangkat pendukung pengoprasian serat optik harganya cukup mahal dan tidak semua orang bisa melakukan pengoprasian dan pemeliharaan jaringan
•Cara kerja Fiber Optic
Sinar fiber optik berjalan melalui inti dengan cara memantul dari cladding, hal ini disebut total internal reflection, karena cladding sama sekali tidak menyerap sinar dari inti. Akan tetapi dikarenakan ketidakmurnian kaca sinyal cahaya akan terdegradasi, ketahanan sinyal tergantung pada kemurnian kaca dan panjang gelombang sinyal.
Didalam melakukan pensinyalan terdapat dua jenis sumber cahaya yang dapat digunakan yaitu: LED (Light Emiting Diode) dan laser semi konduktor. Adapun perbedaannya adalah sebagai berikut:
•Konstruksi Kabel Fiber Optic
4 macam konstruksi kabel fiber optic:
Kabel duct
Kabel direct buried
Kabel aerial
Kabel indoor
1)Kabel Duct
Contoh:
Contoh:
4) Konstruksi jenis kabel Indoor(Kabel dalam gedung/rumah) kapasitas 2-6 Fiber Optic
Komentar
Posting Komentar